Minggu, 12 Februari 2017

Cara Mudah Aktivasi Windows 7 Dengan Windows Loader


Windows 7 merupakan sebuah sistem operasi yang di luncurkan pada tahun 2009 yang  diproduksi oleh perusahan Bernama Microsoft. Meskipun windows 7 tergolong Jadul , tetapi masih  banyak sekali peminat nya.

Tampilan elegan dan menarik merupakan kelebihan yang dimiliki oleh Windows 7.
dengan tampilan yang lebih simple dengan penataan yang teratur. Yang membuat windows 7 ini menjadi Sistem operasi yang Populer.
Bagi yang tidak mampu untuk membeli windows 7 yang original , tidak perlu khawatir lagi dengan software Windows loader, kini windows 7 yang Trial bisa menjadi Full.

Fitur yang disediakan:
  • Bekerja pada sistem 32-bit dan 64-bit
  • Kompatibel dengan Windows 7 SP1
  • Kompatibe dengan semua bahasa sistem
  • Tidak akan mengubah file sistem
  • Sebagian bekerja dengan enksripsi hard drive


Sistem Operasi yang didukung:


Windows 7 Ultimate
Windows 7 Ultimate E
Windows 7 Professional
Windows 7 Professional E
Windows 7 Home Premium
Windows 7 Home Premium E
Windows 7 Home Basic
Windows 7 Starter
Windows 7 Starter E
Windows Vista Ultimate
Windows Vista Business
Windows Vista Business N
Windows Vista Home Premium
Windows Vista Home Basic
Windows Vista Home Basic N
Windows Vista Starter
Windows Server 2008 Enterprise
Windows Server 2008 Enterprise (Without Hyper-V)
Windows Server 2008 Foundation
Windows Server 2008 Standard
Windows Small Business Server 2008
Windows Storage Server 2008 Standard
Windows Storage Server 2008 R2 Essentials
Windows Server 2008 R2 Enterprise
Windows Server 2008 R2 Foundation
Windows Server 2008 R2 Standard
Windows Server 2008 R2 Datacenter
Windows Small Business Server 2011 Standard
Windows Small Business Server 2011 Essentials
Windows Home Server 2011
Windows Server 2012 Standard
Windows Server 2012 Essentials
Windows Server 2012 Foundation
Windows Server 2012 Datacenter
Windows Storage Server 2012 Standard
Windows Storage Server 2012 Workgroup
Windows MultiPoint Server 2012 Standard
Windows MultiPoint Server 2012 Premium
Windows Server 2012 R2 Standard




Bagaimana cara Aktivitasi windows 7 menjadi Permanent?

Cara aktivitasi windwos 7 menjadi permanen adalah dengan mengunakan sebuah software gratis yaitu Windows Loader. Software ini akan membuat windows kita yang awalnya trial menjadi permanen. Bagai mana caranya ? Simak tutorial ini



Langkah-Langkah untuk mengunakan Windows Loader
  1. Download terlebih dahulu Windows loader Disini
  2. Extract file nya mengunakan winrar/7zip
  3. Setelah di Extract selanjutnya buka software nya. Dan kemudian klik Install



      4. tunggu proses aktivtasi sampai selesai, proses aktivitasi tidak    
       membutuhkan waktu lama




    5. Setelah proses nya selesai, akan ada pemberitauan untuk Restar ,Pilih
        restar dan nantinya komputer akan restar sendiri 







    Proses aktivitasi Windows 7 telah selesai dan sekarang kamu dapat menikmati windows 7 ini secara permanen :D


    0 komentar:

    Posting Komentar